Rabu, 07 Desember 2022

cara membuat bakso lava simpel anti ribet dengan budget mulai 20.000

 cara membuat bakso lava simpel anti ribet dengan budget yang minim 




bakso lava merupakan bakso dengan isian daging dan isian lainnya seperti telur puyuh,bakso kecil,cabai rawit, dan daging.bakso lava hot juga memiliki isian sambal yang meleleh dan sangat melimpah,dan jika di belas akan sangat meleleh.
mau tau cara membuat bakso lava simpel anti ribet dengan budget murah ? walaupun dengan budget segitu ternyata kita bisa loh membuat bakso lava yang enak dan simpel,dengan begitu kita bisa merasakan sensasi rasa pedas yang nikmat.
nah agar pembuatan bakso lava mu engga gagal saat mencoba nya,yuk intip resep di bawah ini cabainya bisa di sesuaikan sendiri lohhh.

pembuatan bakso lava 

  • 250 gram daging sapi
  • 100 gram tepung terigu
  • 50 gram tepung beras
  • 4 buah es batu
  • 3 siung bawang putih
  • 2 sendok teh garam
  • 2 sendok teh penyedap rasa
  • 1 butir telur
bahan isian bakso lava 

  • 250 ml kaldu sapi
  • 200 gram kikil sapi
  • 15 buah cabai rawit rebus yang telah dihaluskan
  • 1 sendok teh garam
  • 1 buah tomat yang telah dihaluskan

cara membuat bakso lava 
  1. Masukkan daging sapi dan garam dalam food prosesor. Giling sebentar sampai agak lembut.
  2. Masukkan baking powder, telur, es serut, penyedap rasa, merica bubuk, dan bumbu halus. Giling sampai lembut.
  3. Tambahkan tepung sagu. Giling rata sampai lembut dan kalis. Sisihkan.
  4. Bahan isi, panaskan minyak. Goreng bawang merah, bawang putih, dan cabai sampai matang kemudian blender.
  5. Ambil adonan bakso, cetak di mangkuk kecil. Lubangi bagian tengah lalu beri isian lava.
  6. Rendam bakso di dalam mangkuk tersebut dengan air panas sebentar. Setelah itu, rebus bakso hingga matang. Angkat dan sajikan

bakso lava hotkuu


nah sobat doyan pedes kalian pengen yang lebih simpel anti ribet ribet club,skuy ke outlate terdekat kami ke baksolavahotkuu.lagi ada promo nih untuk tanggal 15 - 20 oktober kalian bisa mendapat potongan harga sampai 15% untuk seluruh pembelian produk bakso lava yang ada di outlate kami. kalian juga bisa mendapatkan satu bakso lobster secara gratis saat pembukaan outlate yang baru,untuk info pemesanan bisa klikdisini    

 nah pasangan paling cocok untuk bakso lava es buah nih untuk info lebih lanjut klik disini , ga lengkap juga dong kalo makan bakso tanpa basreng untuk info lebih lanjut bisa klik link disini 
  



cara membuat bakso lava simpel anti ribet dengan budget mulai 20.000

  cara membuat bakso lava simpel anti ribet dengan budget yang minim  bakso lava merupakan bakso dengan isian daging dan isian lainnya seper...